24 April 2017
KOL AIHQ : La Tahzan, Jangan Bersedih Menghadapi Masa Sulit
La Tahzan, Jangan Bersedih Menghadapi Masa Sulit
Notulen Kajian Online (KOL)
AIHQ Premium - Dept. Kaderisasi PSDM ODOJ
=========================
Hari, Tanggal: Senin 24 April 2017
Waktu : 19.30 - 21.00 WIB
Tempat : Ummu Kultsum (M)
Muwajjih : Ummi Nashrullah
Judul : La Tahzan, Jangan Bersedih Menghadapi Masa Sulit
πIsi Notulenπ
πππππππ
Sahabat Fiddin
π₯❌❌π’
πLarut dalam kesedihan tidak akan membawa perubahan apa pun. Kesedihan tak bisa mengubah keadaan. Kegelisahan tidak akan menaikkan nilai tukar rupiah. Duka tidak akan mampu mengurangi jumlah PHK.
πKesedihan hanya membuat jiwa merana. Gelisah hanya membuat pikiran tertekan. Kekhawatiran yang tak beralasan hanya mengundang sakit dan kelemahan.
_Selama ALLAH beserta kita_
_Apalah artinya bersedih hati_
_Apalah arti takut_
17 April 2017
KOL AIHQ : Bagaimana Ulama Sambut Bulan Ramadhan?
Bagaimana Ulama Sambut Bulan Ramadhan?
Notulen Kajian Online (KOL)
AIHQ Academy - Dept. Kaderisasi PSDM ODOJ
=========================
Hari, Tanggal: Senin, 17 April 2017
Waktu : 19.30 - 21.00 WIB
Tempat : Ummu Kultsum (M)
Muwajjih : Ummi Nashrullah
Judul : Bagaimana Ulama Sambut Bulan Ramadhan?
πIsi Notulen
Bagaimana Ulama Sambut Bulan Ramadan?π€πππππππ
Sahabat Fillah
Pertama: banyak di antara manusia menyimpang dari hakekat puasa. Mereka menjadikannya sebagai musim untuk makan, minum, menghidangkan kue-kue, begadang atau menonton televisi. Mereka mempersiapkan makanan jauh-jauh hari sebelum Ramadan, karena khawatir kehabisan atau harganya naik, maka mereka memborong makanan dan minuman. Kemudian mereka mencari-cari informasi di chanel televisi untuk mengetahui acara apa yang menarik diikuti dan yang layak ditinggalkan. Mereka abaikan ibadah dan ketaqwaan, dan kemudian hanya memenuhi kebutuhan perut dan pandangan matanya semata.
Langganan:
Postingan (Atom)